
Samurai X Reflection bercerita tentang 15 tahun kedepan setelah
pertarungan mati-matian terakhir melawan Shishio Makoto. Cerita bermula
ketika Kaoru menunggu Kenshin pulang ke Tokyo. Setelah menikah dengan
Kaoru, dan dikaruniai seorang anak laki-laki bernama Kenji (mirip...